Aplikasi In-Memory Bi Untuk Pembimbingan Akademik Mahasiswa

Vivi Peggie Rantung(1),


(1) Universitas Negeri Manado
Corresponding Author

Abstract


Untuk keperluan pembimbingan akademik siswa, Departemen Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi membutuhkan akses informasi yang cepat dan tepat yang dapat difalisitasi oleh Teknologi BI. Dengan memanfaatkan konsep dan metode BI, kualitasi pengambilan keputusan dapat ditingkatkan. Untuk itu, sistem BI dikembangkan menggunakan metode Agile BI dengan tahap sebagai berikut: konsep, awal, iterasi, konstruksi, transisi, dan produksi. Hasilnya adalah dashboard analisis kebutuhan informasi untuk pembimbingan akademik.

Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 331 times
PDF Download : 28 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.